Hasil Lengkap MotoGP San Marino 2021

VIVA â€" MotoGP San Marino rampung dilaksanakan pada Minggu 19 September 2021 di Sirkuit Misano. Keluar sebagai juaranya adalah pembalap Ducati, Francesco Bagnaia.
Bagnaia menjejak garis finis pertama dengan catatan waktu 41 menit 48,305 detik. Dia unggul atas pembalap Monster Yamaha, Fabio Quartararo.
Quartararo tertinggal 0,364 detik dari Bagnaia. Di putaran akhir balapan MotoGP San Marino, kedua pembalap bersaing ketat untuk jadi pemenang.
Yang mengejutkan dari perlombaan kali ini adalah catatan Enea Bastianini. Memulai lomba dari urutan 12, tapi pada akhirnya pembalap Aviantia Esposorama itu mampu merebut podium ketiga.
0 Response to "Hasil Lengkap MotoGP San Marino 2021"
Post a Comment